Hybrid Training Pengelolaan Limbah B3 (PLB3) Sertifikasi BNSP (Level: Penanggung Jawab) ( 25, 26 & 28 November 2024 Di Tangerang )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Hybrid Training Pengolahan Limbah B3 Sertifikasi BNSP ( Level: Penanggung Jawab ) telah selesai dilaksanakan secara hybrid di Tangerang pada tanggal 25, 26 & 28 November 2024, pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT. Swarna Bajapacific Dan PT Synnex Metrodata Indonesia. Pelatihan ini diikuti oleh 3 peserta yang terdiri dari Admininstrasi Dan Manager. Pada program Training Pengolahan dan Penanganan Limbah B3 merger dengan PLB3 Level Operator serta Penanggung Jawab Sertifikasi BNSP ini di selain dimaksudkan untuk membantu industrialisasi dalam memenuhi persyaratan perundang-undangan yang berlaku baik dari sisi sistem pengelolaan dan kompetensi SDM diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Mengetahui dan memahami aplikasi peraturan dan perundangan yang terkait dengan pengelolaan limbah B3
  • Mampu membuat perencanaan dan pelaksanaan minimasi Limbah B3 yang tepat
  • Memahami dan dapat mengaplikasikan proses penyimpanan serta pengumpulan limbah B3 yang tepat
  • Paham dan mengetahui teknik pemantauan pengelolaan limbah B3 yang benar
  • Mengetahui cara untuk mengevaluasi pengelolaan limbah B3
  • Dapat membuat pelaporan pengelolaan limbah B3
  • Mengetahui dan dapat mengaplikasikan teknologi yang tepat dalam pengemasan limbah B3
  • Dapat membangun dan mengimplementasikan K3 dalam proses pengelolaan limbah B3

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training Pengolahan dan Penanganan Limbah B3 Sertifikasi BNSP Level Penanggung Jawab :

  1. Akhmad Rojul Khabibia
  2. Mohamad Haidar Ali
  3. Febrian Raditya Lutfigar H

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Tjatur Prastijono, S.T yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Perundang-undangan dan regulasi Limbah B3
  2. Perizinan dan persyaratan pengelolaan limbah B3
  3. Perencanaan dan pelaksanaan minimasi Limbah B3
  4. Teknik dan Proses penyimpanan serta pengumpulan Limbah B3
  5. Proses pemantauan Limbah B3
  6. Teknik dan evaluasi pengelolaan limbah B3
  7. Mendesain dan menyusun pelaporan pengelolaan limbah B3
  8. Teknik dan evaluasi hasil analisis pengelolaan limbah B3
  9. Teknik dan sistem pengemasan limbah B3
  10. Implementasi K3 dan proses serta pengelolaan limbah B3

Program ini direkomendasikan bagi setiap individu/perwakilan korporasi yang memiliki kebutuhan untuk meningkatkan keterampilan dan membangun pengetahuan terkait proses pengolahan limbah B3 dan kompeten. Oleh karena itu program ini sangat direkomendasikan diikuti oleh mereka dengan latar belakang seperti:

  • Praktisi industri dan masyarakat umum yang memiliki scope/keahlian dalam proses pengelolaan limbah B3
  • Depertemen K3L di perusahaan untuk semua scope industri, baik dari level staff hingga manajer

Untuk Perusahaan/Laboratoriuyang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu kami menerima request pelatihan (online/offline) dengan harga terjangkau/fleksible /negotiable, Begitu juga fasilitas pelatihan dan lokasi dapat menyesuaikan, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

Training Penanggung jawab pengendalian pencemaran udara ( PPPU )

Training Penanggung jawab pengendalian pencemaran udara ( PPPU )

PENGANTAR

Training pelatihan Penanggung jawab pengendalian pencemaran udara ( PPPU ) – merupakan hal yang vital bagi perusahaan karena sifatnya yang sangat mudah menyebar. Output pengelolaan udara yang memenuhi baku mutu akan mencegah masalah hukum, menghindari keluhan dari masyarakat dan meningkatkan citra perusahaan.

dalam Undang-undang no. 32 tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Kadangkala, sanksi langsung dilakukan oleh masyarakat dengan menghentikan operasi perusahaan,  pencemaran yang ditimbulkan oleh emisi udara dapat mendatangkan sanksi hukum -baik administrasi, pidana maupun perdata.

Untuk menerapkan peraturan pemerintah RI no.82 tahun 2001 maka, BMD Training Centre sebagai salah satu pusat pelatihan lingkungan Sertifikasi BNSP terbaik di indonesia,secara rutin menyelenggarakan program Pelatihan Penanggung jawab pengendalian pencemaran udara yang sangat penting untuk diikuti oleh para penanggung jawab pengendalian pencemaran udara.

MAKSUD DAN TUJUAN

Setelah mengikuti program Pelatihan Penanggung jawab pengendalian pencemaran udara ini diharapkan peserta dapat :

  • Mengetahui potensi pencemaran udara dari kegiatan industri
  • Mengetahui karakteristik dari potensi pencemaran udara hasil kegiatan industri
  • Mengetahui dan memahami peraturan UU No.32 tahun 2009
  • Melakukan perencanaan kegiatan pemantauan emisi udara
  • Melakukan pengendalian pencemaran udara

MATERI PELATIHAN SELAMA 3 HARI

  • Implementasi potensi pencemaran udara
  • Menentukan karakteristik sumber pencemaran udara hasil industri
  • Persyaratan dan implementasi terkait peraturan UU No.32 tahun 2009
  • Perencanaan kegiatan pemantauan emisi udara
  • Mengidentifikasi bahaya dalam Pengendalian pencemaran udara

PERSYARATAN PESERTA

  • Tingkat Pendidikan Minimal :
  • S-2 Rumpun Ilmu Lingkungan
  • S-1 Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 2 tahun/ memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait.
  • S-1 Selain Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun/ memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait.
  • D-3 Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun/memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait
  • D-3 Selain Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun/memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait.
  • SMA/SMK dengan pengalaman kerja minimal 7 tahun/memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait
  • Mendapatkan rekomendasi dari pimpinan usaha dan/kegiatan
  • Mampu berbahasa Indonesia dengan baik dan benar lisan dan tulisan
  • Memenuhi kompetensi sebagaimana yang dipersyaratkan dalam standar kompetensi
  • CV ( daftar riwayat hidup ) dan Uraian jabatan ( Jobdesk )
  • Pas foto 3×4 ( 4 lembr )
  • Surat keterangan kerja dari perusahaan
  • Fotokopi ijazah terakhir
  • Fotokopi Ktp dan Npwp
  • Fotokopi sertifikat pelatihan bidang terkait

METODE PELATIHAN

Waktu pelatihan selama 2 hari,dilaksanakan dengan metode presentasi,diskusi,latihan soal,simulasi dan case study.suasana pelatihan dirancang interaktif sehingga peserta akan lebih mudah memahami dengan contoh-contoh kasus di lapangan.setelah pelatihan,pada hari keempat akan dilaksanakan ujian kompetensi PPPU yang akan dilakukan oleh LSP DAIMARU dan sertifikasi akan diterbitkan oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DISINI

DURASI

  • 2 hari ( Efektif 21 jam : 09:00 – 16:00 )
  • 1 Hari Ujian Sertifikasi (Untuk lokasi pelatihan dan ujian menyesuaikan dengan domisilin lokasi LSP)

INVESTASI

Normal Class

  • Biaya Pelatihan dan Sertifikasi : Rp 10.750.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

Online Class

  • Biaya Pelatihan dan Sertifikasi : Rp. 8.200.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

FASILITAS

Normal Class

  • Termasuk Ujian Sertifikasi BNSP,Sertifikat BNSP(jika lulus) sertifikat kehadiran(dikeluarkan oleh BMD), Modul (soft dan hard copy ), Training kit, ( Ballpoint Tas jinjing ), Tas Ransel, Jaket, Lunch, 2x Coffe break, Foto bersama, pelatihan dan Ujian dilaksanakan di Hotel berbintang/Gedung/Wisma/BMD Building Centre(diinformasikan kemudian)

Online Class

  • Soft Copy Modul & Sertifikat

INFORMASI DAN PROMO

Hub : 021 – 756 3091

Fax : 021 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING PENANGGUNG JAWAB PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA TAHUN 2024:

  • 09-11 Desember 2024 Malang

JADWAL TRAINING PENANGGUNG JAWAB PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA TAHUN 2025:

  • 15-17 Januari 2025 Yogyakarta
  • 12-14 Februari 2025 Malang
  • 26-28 Februari 2025 Bogor
  • 12-14 Maret 2025 Surabaya
  • 26-28 Maret 2025 Bandung
  • 09-11 April 2025 Yogyakarta
  • 23-25 April 2025 Medan
  • 14-26 Mei 2025 Jakarta
  • 26-28 Mei 2025 Bogor
  • 11-13 Juni 2025 Bali
  • 24-26 Juni 2025 Bogor
  • 09-11 Juli 2025 Surabaya
  • 23-25 Juli 2025 Bandung
  • 13-15 Agustus 2025 Yogyakarta
  • 27-29 Agustus 2025 Jakarta
  • 10-12 September 2025 Malang
  • 24-26 September 2025 Bogor
  • 08-10 Oktober 2025 Surabaya
  • 22-24 Oktober 2025 Jakarta
  • 12-14 November 2025 Bandung
  • 26-28 November 2025 Yogyakarta
  • 10-12 Desember 2025 Jakarta
  • 22-24 Desember 2025 Medan

BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!

METODE ONLINE

METODE OFFLINE

 

https://www.youtube.com/embed/QkddazvoQa0
https://www.youtube.com/embed/xWq-C2Wu4MY

 

Training Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air ( PPPA )

Training Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air ( PPPA )

PENGANTAR

Training Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air – Salah satu upaya pengelolaan lingkungan adalah pencegahan pencemaran air dari aktivitas industri. Keberhasilan upaya pencegahan pencemaran air dari sektor industri ditentukan oleh personil penanggung jawab di dalamnya. Oleh karena itu dibutuhkan personil yang memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap yang menunjang dalam pelaksanaan tugas mengendalikan pencemaran air.

Peraturan pemerintah RI nomor 82 tahun 2001 tentang pengendalian pencemaran air ” Pengelolaan kualitas air adalah upaya pemeliharaan air sehingga tercapai kualitas air yang diinginkan sesuai peruntukannya untuk menjamin agar kualitas air tetap dalam kondisi alamiahnya; Pengendalian pencemaran air adalah upaya pencegahan dan penanggulangan pencemaran air serta pemulihan kualitas air untuk menjamin kualitas air agar sesuai dengan baku mutu air”

Untuk menerapkan peraturan pemerintah RI no.82 tahun 2001 maka, BMD Training Centre sebagai salah satu pusat pelatihan lingkungan Sertifikasi BNSP terbaik di indonesia,secara rutin menyelenggarakan program Pelatihan Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air yang sangat penting untuk diikuti oleh para penanggung jawab pengendalian pencemaran air.

MAKSUD DAN TUJUAN

Setelah mengikuti program Pelatihan Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air ini diharapkan peserta dapat :

  • Mengetahui potensi pencemaran air dari kegiatan industri
  • Mengetahui karakteristik dari potensi pencemaran air hasil kegiatan industri
  • Mengetahui dan memahami peraturan pemerintah RI No.82 tahun 2001
  • Melakukan perencanaan kegiatan pemantauan emisi
  • Melakukan pengendalian pencemaran air

MATERI PELATIHAN SELAMA 3 HARI

  • Implementasi potensi pencemaran air
  • Menentukan karakteristik sumber air limbah industri
  • Persyaratan dan implementasi terkait peraturan pemerintah RI
  • Perencanaan kegiatan pemantauan emisi
  • Pengendalian pencemaran air

PERSYARATAN PESERTA

  • Tingkat Pendidikan Minimal :
  • S-2 Rumpun Ilmu Lingkungan
  • S-1 Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 2 tahun/ memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait.
  • S-1 Selain Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun/ memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait.
  • D-3 Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun/memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait
  • D-3 Selain Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun/memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait.
  • SMA/SMK dengan pengalaman kerja minimal 7 tahun/memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait
  • Mendapatkan rekomendasi dari pimpinan usaha dan/kegiatan
  • Mampu berbahasa Indonesia dengan baik dan benar lisan dan tulisan
  • Memenuhi kompetensi sebagaimana yang dipersyaratkan dalam standar kompetensi

METODE PELATIHAN

Waktu pelatihan selama 3 hari,dilaksanakan dengan metode presentasi,diskusi,latihan soal,simulasi dan case study.suasana pelatihan dirancang interaktif sehingga peserta akan lebih mudah memahami dengan contoh-contoh kasus di lapangan.setelah pelatihan,pada hari keempat akan dilaksanakan ujian kompetensi PPPA yang akan dilakukan oleh LSP DAIMARU dan sertifikasi akan diterbitkan oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DISINI

DURASI

  • 2 hari ( Efektif 21 jam : 09:00 – 16:00 )
  • 1 Hari Ujian Sertifikasi (Untuk lokasi pelatihan dan ujian menyesuaikan dengan domisilin lokasi LSP)

INVESTASI

Normal Class

  • Biaya Pelatihan dan Sertifikasi : Rp 12.550.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

Online Class

  • Biaya Pelatihan dan Sertifikasi : Rp. 8.200.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

(Dapatkan Harga Khusus Untuk Request Pelatihan Secara Paket, Klik Disini)

FASILITAS

Normal Class

  • Termasuk Ujian Sertifikasi BNSP,Sertifikat BNSP(jika lulus) sertifikat kehadiran(dikeluarkan oleh BMD), Modul (soft dan hard copy ), Training kit, ( Ballpoint Tas jinjing ), Tas Ransel, Jaket, Lunch, 2x Coffe break, Foto bersama, pelatihan dan Ujian dilaksanakan di Hotel berbintang/Gedung/Wisma/BMD Building Centre(diinformasikan kemudian)

Online Class

  • Sertifikat & Soft Copy Modul

INFORMASI DAN PROMO

Hub : 021 – 756 3091

Fax : 021 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING PENANGGUNG JAWAB PENGENDALIAN PENCEMARAN AIR TAHUN 2024:

  • 18-20 Desember 2024 Surabaya

JADWAL TRAINING PENANGGUNG JAWAB PENGENDALIAN PENCEMARAN AIR TAHUN 2025:

  • 13-15 Januari 2025 Surabaya
  • 10-12 Februari 2025 Bali
  • 24-26 Februari 2025 Jakarta
  • 10-12 Maret 2025 Yogyakarta
  • 24-26 Maret 2025 Bandung
  • 07-09 April 2025 Surabaya
  • 21-23 April 2025 Bali
  • 13-15 Mei 2025 Malang
  • 26-28 Mei 2025 Surabaya
  • 09-11 Juni 2025 Jakarta
  • 23-25 Juni 2025 Yogyakarta
  • 07-09 Juli 2025 Bandung
  • 21-23 Juli 2025 Surabaya
  • 11-13 Agustus 2025 Bogor
  • 25-27 Agustus 2025 Bali
  • 08-10 September 2025 Malang
  • 22-24 September 2025 Jakarta
  • 06-08 Oktober 2025 Yogyakarta
  • 20-22 Oktober 2025 Bandung
  • 10-12 November 2025 Surabaya
  • 24-26 November 2025 Bogor
  • 08-10 Desember 2025 Malang
  • 22-24 Desember 2025 Medan

BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!

TESTIMONIAL:

  • “Cukup puas dengan training yang diikuti, semoga kedepan BMD tambah sukses.”Sulaiman Hamzani, ST., MT, Poltekkes Kemenkes Banjarmasin.
  • “Sangat bagus dan sangat berkualitas dalam menerangkan materi”Vici bambang handoko, PT.Antilope Madju Puri Indah.
  • “Training ini sangat berkualitas, trainernya sangat berpengalaman dan penyampaiannya sangat jelas”Enrico Fendy Sapatra, PT MAS Arya Indonesia.
  • “Training Online sangat membantu dalam hal efisiensi biaya dan waktu”Pebri Nur Widianto, PT. Bintani Megahindah.
  • “Pelatihan yang menarik karena saya mempelajari banyak hal dalam keiatan ini ,Trainer sangat berpengalaman, Trainer banyak sharing pengalaman terkait tema pelatihan yang di berikan sehingga membantu saya dalam memahami materi materi yang di butuhkan”Dr.Puji Rianti,Instiut Pertanian Bogor (IPB).
  • “Pelatihan ini sangat bermanfaat untuk menambah pengetahuan mengenai pengolahan limbah air, Trainer sangat kompeten di bidangnya dan sangat membantu peserta dalam memahami materi yang di berikan”Dr.Kanthi Arum Widayanti,Instiut Pertanian Bogor (IPB).
  • “Mantap”Hadi brata, PT. Intiselaras Perkasa.
  • “Tetap semangat mengolah limbah lebih baik lagi”Frengky Gultom, SST ,PT.Lestari Alam Segar
  • “Terimakasih dan sangat puas”Marsidi, PT.Pratama Palm Abadi.
  • “Trainingnya cukup ringkas dan materinya cukup padet”Randyka Septa Nugraha,PT Batutua Kharima Permai (Merdeka Copper Gold Group).
  • “Penyelenggara memberi paduan yg jelas dan detail berupa video”lely lutfuyanti,PT.Karya Sutarindo.

METODE ONLINE

METODE OFFLINE

https://www.youtube.com/embed/NHlxixDo5nc
https://www.youtube.com/embed/T7lo-OM6nSI
https://www.youtube.com/embed/hBamdXJ7WxA

Training Penanggung Jawab Operasional Instalasi Pengendalian Pencemaran Udara ( POPPU )

Training Penanggung Jawab Operasional Instalasi Pengendalian Pencemaran Udara ( POPPU )


PENGANTAR

Training penanggung jawab operasional instalasi pengendalian pencemaran udara – Alam memiliki kemampuan menjernihkan sendiri. Namun beban emisi yang dapat ditanggung sangatlah terbatas. Ketika menghasilkan emisi adalah pilihan yang harus diambil,maka penghasil emisi harus bertanggung jawab untuk mengendalikanya.Pengendalian dapat dimulai dari identifikasi sumber emisi. Output identifikasi adalah base line data untuk menetapkan target pengendalian emisi.

dalam Undang-undang no. 32 tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Pemerintah melalui kementrian lingkungan hidup da kehutanan mewajibkan setiap perusahaan mempunyai personil dengan sertifikasi profesi manajer pengendali pencemaran udara,yang sertifikasinya di keluarkan oleh lembaga sertifikasi profesi (LSP) ysng memiliki lisensi dan diakui oleh negara.

Untuk menerapkan peraturan UU no. 32 tahun 2009 maka, BMD Training Centre sebagai salah satu pusat pelatihan lingkungan Sertifikasi BNSP terbaik di indonesia,secara rutin menyelenggarakan program Pelatihan Penanggung jawab operasional instalasi pengendalian pencemaran udara yang sangat penting untuk diikuti oleh para penanggung jawab operasional instalasi pengendalian pencemaran udara.

MAKSUD DAN TUJUAN

Setelah mengikuti program Pelatihan Penanggung jawab operasional instalasi pengendalian pencemaran udara ini diharapkan peserta dapat :

  • Mengoprasikan alat pengendali udara dari emisi
  • Melakukan perawatan peralatan pengendali pencemaran udara
  • Mengetahui dan memahami peraturan UU No.32 tahun 2009
  • Menilai tingkat pencemaran emisi udara
  • Mengidentifikasi bahaya dalam pengendalian udara dari emisi

MATERI PELATIHAN SELAMA 2 HARI

  • Mengoprasikan alat pengendali udara dari emisi
  • Perawatan peralatan pengendali pencemaran udara
  • Persyaratan dan implementasi terkait peraturan UU No.32 tahun 2009
  • Menilai tingkat pencemaran udara dari emisi
  • Mengidentifikasi bahaya dalam Pengendalian pencemaran udara dari emisi

PERSYARATAN PESERTA

  • Tingkat Pendidikan Minimal :
  • D-3 Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 1 tahun/memiliki sertifikat pelatihan dibidang terkait
  • D-3 Selain Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 2 tahun/memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait.
  • SMA/SMK dengan pengalaman kerja minimal 4 tahun/memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait
  • Mendapatkan rekomendasi dari pimpinan usaha dan/kegiatan
  • Mampu berbahasa Indonesia dengan baik dan benar lisan dan tulisan
  • Memenuhi kompetensi sebagaimana yang dipersyaratkan dalam standar kompetensi

METODE PELATIHAN

Waktu pelatihan selama 2 hari,dilaksanakan dengan metode presentasi, diskusi, latihan soal, simulasi dan case study. Suasana pelatihan dirancang interaktif sehingga peserta akan lebih mudah memahami dengan contoh-contoh kasus di lapangan. Setelah pelatihan, pada hari keempat akan dilaksanakan ujian kompetensi POPPU yang akan dilakukan oleh LSP DAIMARU dan sertifikasi akan diterbitkan oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)

PROFIL TIM PENGAJAR KLIK DISINI

DURASI

  • 2 hari ( Efektif 21 jam : 09:00 – 16:00 )
  • 1 Hari Ujian Sertifikasi (Untuk lokasi pelatihan dan ujian menyesuaikan dengan domisilin lokasi LSP)

INVESTASI

Normal Class

  • Biaya Pelatihan dan sertifikasi Rp 7.950.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

Online Class

  • Biaya Pelatihan dan Sertifikasi : Rp. 6.000.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

(Dapatkan Harga Khusus Untuk Request Pelatihan Secara Paket, Klik Disini)

FASILITAS

Normal Class

Termasuk Ujian Sertifikasi BNSP,Sertifikat BNSP (jika lulus) sertifikat kehadiran (dikeluarkan oleh BMD), Modul (soft dan hard copy ), Training kit, ( Ballpoint Tas jinjing ), Tas Ransel, Jaket, Lunch, 2x Coffe break, Foto bersama, pelatihan dan Ujian dilaksanakan di Hotel berbintang/Gedung/Wisma/BMD Building Centre (diinformasikan kemudian)

Online Class

Sertifikat & Soft Copy Modul

INFORMASI DAN PROMO

Hub : 021 – 756 3091

Fax : 021 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING PENANGGUNG JAWAB OPERASIONAL INSTALASI PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA TAHUN 2024:

  • 09-11 Desember 2024 Malang

JADWAL TRAINING PENANGGUNG JAWAB OPERASIONAL INSTALASI PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA TAHUN 2025:

  • 08-10 Januari 2025 Yogyakarta
  • 22-24 Januari 2025 Jakarta
  • 05-07 Februari 2025 Malang
  • 19-21 Februari 2025 Bogor
  • 05-07 Maret 2025 Surabaya
  • 19-21 Maret 2025 Bandung
  • 02-04 April 2025 Yogyakarta
  • 15-17 April 2025 Medan
  • 07-09 Mei 2025 Bali
  • 21-23 Mei 2025 Bogor
  • 03-05 Juni 2025 Surabaya
  • 18-20 Juni 2025 Bandung
  • 02-04 Juli 2025 Yogyakarta
  • 16-18 Juli 2025 Jakarta
  • 06-08 Agustus 2025 Malang
  • 20-22 Agustus 2025 Bali
  • 02-04 September 2025 Bogor
  • 17-19 September 2025 Surabaya
  • 01-03 Oktober 2025 Bandung
  • 15-17 Oktober 2025 Yogyakarta
  • 05-07 November 2025 Jakarta
  • 19-21 November 2025 Bali
  • 03-05 Desember 2025 Bogor
  • 17-19 Desember 2025 Surabaya

BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!

METODE ONLINE

METODE OFFLINE

https://www.youtube.com/embed/6Rd4wFmqVZY

https://www.youtube.com/embed/xWq-C2Wu4MY

Operasional Pengelolaan Sampah/Limbah Padat Non-B3 Sertifikasi BNSP (Level: Operator)

Operasional Pengelolaan Sampah/Limbah Padat Non-B3 Sertifikasi BNSP (Level: Operator) – Faktor penting dalam pengelolaan sampah adalah tersedianya sumber daya manusia yang kompeten dalam pengelolaan persampahan dengan keterampilan dan komitmen yang kuat. Hal ini menjadi modal dasar tercapainya tujuan dan sasaran pengelolaan sampah yang berkelanjutan, khususnya pengelolaan limbah padat non B3 industri yang menjadi tanggung jawab kita Bersama. Kompetensi ini dimaksudkan untuk membangun, memelihara dan memastikan seseorang yang bekerja di Bidang Manajemen Pengelolaan Sampah.

BMD Training Centre & Consultant sebagai provider ternama di Indonesia dan juga Tempat Uji Kompetensi terbaik memiliki kemampuan dan siap melaksanakan program Operasional Pengelolaan Sampah/Limbah Padat Non-B3 Sertifikasi BNSP (Level: Operator) yang efektif, dan siap membantu para peserta agar memiliki pengetahuan, skill dan juga kemampuan yang cukup dalam pengelolaan limbah Non-B3. Bermodal pengalaman kami yang sudah menangani lebih dari 1000 pelanggan dari sabang sampai marauke, dan didukung oleh para tenaga ahli yang berkompeten di bidangnya hal ini menjadi bukti bahwa kami adalah provider terbaik yang dapat menjadi mitra bisnis anda.

MAKSUD & TUJUAN

Pada program Operasional Pengelolaan Sampah/Limbah Padat Non-B3 Sertifikasi BNSP (Level: Operator) ini di selain dimaksudkan untuk membantu industrialisasi dalam memenuhi persyaratan perundang-undangan yang berlaku baik dari sisi sistem pengelolaan dan kompetensi SDM diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Dapat melakukan pengelolaan persampahan
  • Dapat mengetahui teknologi dan cara melakukan pengomposan
  • Dapat menerapkan keselamatan dan kesehatan (K3) terhadap bahaya
  • Dapat melakukan perawatan dan perbaikan peralatan Sanitary Landfill

MODUL PELATIHAN

  • Kebijakan Nasional dan Undang – undang Pengelolaan Sampah
  • Master Plan Pengelolaan Persampahan
  • Extended Producer Responcible
  • Bentuk tanggung jawab produsen terhadap bekas kemasan prouduk setelah dipakai konsumen
  • Potensi Daur Ulang Sampah
  • Dasar-dasar Pengomposan
  • Teknologi dan Konsep Desain Pengomposan
  • Dasar-Dasar Konstruksi Insinerator
  • Cara Kerja Insinerator dan potensi Pemanfaatan Energi
  • Keselamatan dan Kesehatan (K3) terhadap Bahaya
  • Perawatan dan Perbaikan Peralatan Sanitary Landfill

SIAPA YANG HARUS MENGIKUTI PROGRAM INI??

Program ini direkomendasikan bagi setiap individu/perwakilan korporasi yang memiliki kebutuhan untuk meningkatkan keterampilan dan membangun pengetahuan terkait proses pengolahan limbah Non-B3 dan kompeten. Oleh karena itu program ini sangat direkomendasikan diikuti oleh mereka dengan latar belakang seperti:

  • Praktisi industri dan masyarakat umum yang memiliki scope/keahlian dalam pengelolaan limbah Non-B3 yang di akui/lisensi
  • Depertemen K3L di perusahaan untuk semua scope industri, baik dari level staff hingga manajer

SYARAT-SYARAT MENGIKUTI PROGRAM INI

Syarat & Background Pendidikan:

  1. Ijazah minimal SMA/SMK dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun dan atau memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait
  2. Ijazah minimal D-3 Selain Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 2 tahun dan atau memiliki sertifikat pelatihanbidang terkait
  3. Ijazah minimal D-3 Rumpun Ilmu Lingkungan, dengan pengalaman kerja minimal 1 tahun dan atau memiliki sertifikat pelatihan bidang terkait

Syarat Dokumen-Dokumen yang harus disiapkan:

  • Copy identitas
  • CV/daftar riwayat hidup
  • Copy Ijazah terakhir
  • Pass foto 3×4 (2 lembar)
  • Copy sertifikat pelatihan
  • Surat rekomendasi dari perusahaan
  • Job description/ uraian jabatan
  • Laporan kerja (Log book dan/ atau Log sheet)
  • SOP
  • Denah/layout kerja
  • Flowchart/foto di unit kerja

SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PENANGANAN LIMBAH NON-B3

NO. KODE UNIT JUDUL
1 E.382100.008.01 Melaksanakan Pengolahan Sampah / Limbah Padat Non-B3
2 E.382100.009.01 Melakukan Perawatan Peralatan Pengangkutan dan Transportasi Sampah / Limbah
Padat Non-B3
3 E.382100.010.01 Melakukan Perawatan dan Perbaikan Peralatan Insinerator Pengolahan Sampah /
Limbah Padat Non-B3
4 E.382100.011.01 Melakukan Perawatan dan Perbaikan Peralatan Sanitary Landfill Sampah / Limbah Padat
Non-B3
5 E.382100.012.01 Melakukan Perawatan dan Perbaikan Peralatan Kolam Pengolah Air Lindi Sampah /
Limbah Padat Non-B3
6 E.381100.004.01 Mengidentifikasi Bahaya dalam Pengelolaan Sampah / Limbah Padat Non-B3
7 E.381100.005.01 Melakukan Tindakan Keselamatan dan Kesehatan (K3) terhadap Bahaya Dalam
Pengelolaan Sampah / Limbah Padat Non-B3

DURASI PELAKSANAAN

  • 2 Hari pelatihan pembekalan persiapan sertifikasi
  • 1 Hari ujian sertifikasi oleh LSP terakreditasi BNSP (Untuk lokasi pelatihan dan ujian menyesuaikan dengan domisilin lokasi LSP)

Dimulai dari jam 09.00 – 16.000 (offline) dan 09.00 – 15.30 (online)

METODE PELAKSANAAN & FASILITAS

Offline: Modul (soft/hardcopy), Sertifikat Kompetensi dari BNSP (Jika lulus), Sertifikat Pelatihan Pengelolaan Limbah Non-B3 dari BMD Training Centre (pasti dapat), makan siang, 2 x coffebreak, training kit, foto bersama dan tempat pelaksanaan yang nyaman.

Online: E- Modul , Sertifikat Kompetensi dari BNSP (Jika lulus), Sertifikat Pelatihan Pengelolaan Limbah B3 dari BMD Training Centre (pasti dapat), foto bersama dan pelaksanaan via media Zoom/Google Meet

INFORMASI DAN PROMO

Hub : 021 – 756 3091

Fax : 021 756 3291

CONTACT PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

BIAYA PROGRAM TERMASUK SERTIFIKASI BNSP

Offline: Rp. 8.200.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

Online: Rp. 6.000.000/peserta (Harga belum termasuk pajak, pengiriman sertifikat dan promo)

JADWAL PELATIHAN OPERASIONAL PENGELOLAAN SAMPAH/LIMBAH PADAT NON-B3 SERTIFIKASI BNSP (LEVEL:OPERATOR) TAHUN 2024:

  • 04-06 Desember 2024 Jakarta

JADWAL PELATIHAN OPERASIONAL PENGELOLAAN SAMPAH/LIMBAH PADAT NON-B3 SERTIFIKASI BNSP (LEVEL:OPERATOR) TAHUN 2025:

  • 14-16 Januari 2025 Bali
  • 11-13 Februari 2025 Jakarta
  • 25-27 Februari 2025 Jakarta
  • 11-13 Maret 2025 Surabaya
  • 25-27 Maret 2025 Bandung
  • 08-10 April 2025 Surabaya
  • 22-24 April 2025 Medan
  • 14-16 Mei 2025 Malang
  • 26-28 Mei 2025 Jakarta
  • 10-12 Juni 2025 Bogor
  • 24-26 Juni 2025 Yogyakarta
  • 08-10 Juli 2025 Surabaya
  • 22-24 Juli 2025 Bandung
  • 12-14 Agustus 2025 Bogor
  • 26-28 Agustus 2025 Jakarta
  • 09-11 September 2025 Jakarta
  • 23-25 September 2025 Bogor
  • 07-09 Oktober 2025 Bandung
  • 21-23 Oktober 2025 Bandung
  • 11-13 November 2025 Bogor
  • 25-27 November 2025 Jakarta
  • 09-11 Desember 2025 Jakarta
  • 22-24 Desember 2025 Surabaya

Offline Training Teknik Rotating Equipment Sertifikasi BNSP ( 30, 31 Oktober & 01 November 2023 di Jakarta )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana offline Training Te knik Rotating Equipment Sertifikasi BNSP telah selesai dilaksanakan dengan secara langsung pada tanggal 30, 31 Oktober & 01 November 2023 di Jakarta, Pukul 09:00-16:00 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT.Pusri Sriwijaya Palembang. Pelatihan ini diikuti oleh 3 peserta yang terdiri dari Supervisor, SR Technician Mekanik Dan Junior Engineering . Pada program Training Teknik Rotating Equipment Sertifikasi BNSP – Didalam sebuah industri ada beberapa bahkan semua terdapat peralatan berputar. Oleh karena itu sangat penting untuk mengetahui tentang prinsip-prinsip nya. Rotating Equipment merupakan suatu peralatan penting dalam jenis industri yang memiliki fungsi untuk pemindahan dan pengiriman,seperti compesor dan turbin gas. BMD Training Centre – Sebagai Tempat Uji Kompetensi (TUK) yang berlisensi dalam penyelenggaraan program Pelatihan Teknik Rotating Equipment. Dalam dunia industri, peralatan berputar ini biasanya bekerja sampai 24 jam. Maka dari itu, peralatan berputar ini perlu pengawasan, perawatan, dan pemeliharaan yang dilakukan secara ketat dan berkala dan agar terhindar dari gangguan-gangguan yang membahayakan. Pelatihan ini yang diselanggarakan di BMD Training Centre sangat penting untuk diikuti , karena BMD Training Centre sangat berkompeten dan berpengalaman dalam program ini, setelah menyelesaikan program ini diharapkan para peserta mampu:

  • Mampu melakukan pergantian Fluid Coupling dan Oil Seal Compessor
  • Mampu memperbaiki Blower/pan, Reciprocating Pump, Centrifugal Compessor, Turbin Gas dan Hidrolik
  • Mampu melakukan pergantian Internal Valve pada Reciprocating Pump dan Diaphragm Metering Pump

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training Teknik Rotating Equipment Sertifikasi BNSP :

  1. Kiki Gunawan
  2. Pebri Ardiansyah
  3. Darmali

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Rachmat Shaleh, MM yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  • Pengantar Sertifikasi Kompetensi Berbasis SKKNI
  • Model Pelatihan Berbasis Kompetensi
  • Pemahaman Unit-unit Kompetensi Inspektur Peralatan Putar(Rotating Equipment)

Program ini di rekomendasikan di ikuti oleh mereka dengan latar belakang: Teknisi Perawatan atau Maintenance.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu kami menerima request pelatihan (online/offline) dengan harga terjangkau/fleksible /negotiable, Begitu juga fasilitas pelatihan dan lokasi dapat menyesuaikan, silahkan anda hubungi kontak kami canuntuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL:

  • “Materi yang disampaikan menarik ,Efisiensi waktu yang baik, Pembicara yang handal dan mampu mengarahkan peserta dan lokasi pelaksanaan yang strategis di pusat kota besar”Kiki Gunawan, PT.Pusri Sriwijaya Palembang.
  • “Dengan adanya pelatihan ini dapat mengembangkan pengetahuan tentang rotating equipment dan kelengkapan data/dokumen untuk kepentingan sertifikasi dengan trainer yang berkopeten di bidangnya membuat training ini lebih tepat sasaran”Pebri Ardiansyah, PT.Pusri Sriwijaya Palembang.
  • “Sangat membantu kita dalam menyelesaikan persoalan/ kendala di lapangan terutama tentang tahap tahap perbaikan atau cara cara pengambilan data dan pembuatan laporan”Darmali, PT.Pusri Sriwijaya Palembang.

Training Logistics Administratif Officer Sertifikasi BNSP ( 25-27 Oktober 2023 Di Surabaya )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Training ISO 22000:2018 (Understanding and Implementing Food Safety Management System) telah selesai dilaksanakan secara langsung di surabaya pada tanggal 25-27 Oktober 2023 ,pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT Pupuk Indonesia (Persero). Pelatihan ini diikuti oleh 10 peserta yang terdiri dari Staff Admin Distribusi, logistic Administtrator Officer, Staff OPSLOG. Pada program Training Training Logistic Administratif Officer Sertifikasi BNSP BMD Training Centre – Memiliki lisensi sebagai Tempat Uji Kompetensi (TUK) dalam program Pelatihan Logistic Administratif Officer. Setiap kompetensi harus dimiliki oleh tenaga kerja dalam bidang masing-masing yang bertanggung jawab. Kompetensi administrasi logistic ini sangat berperan penting dalam bidangnya. Adapun fungsi dari administrasi logistic yaitu pengadaan, penyimpanan, penggunaan, distribusi, dan penghapusan. Mengikuti pelatihan pada kompetensi ini guna membangun pemberdayaan manusia. Mengikuti pelatihan ini di BMD Training Centre adalah sebuah pilihan yang sangat tepat karena berkompeten dan berpengalaman, Setelah para peserta menyelesaikan program Training Logistic Administratif Officer Sertifikasi BNSP, diharapkan:

  • Memahami cara pengecekan barang yang belum dikirim
  • Memahami proses order barang yang masuk
  • Mampu memberi saran rute terbaik untuk pengiriman barang
  • Memahami rencana pengiriman langsung ke tangan kurir pengantaran

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Training Logistic Administratif Officer Sertifikasi BNSP :

  1. Deo Idarko Darma Putra
  2. Yessy Aprianti
  3. Afnida Yenti
  4. Firza Novaldy
  5. Maldy Ikhsan
  6. Muktarif
  7. Siti Vunna
  8. Dayinta Sukma Bidari
  9. Deasy Kurnia Mewengkang
  10. Muliadi

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Rachmat Shaleh MM yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

MATERI PEMBELAJARAN :

  1. Prosedur perlengkapan penerimaan dan pengiriman dokumentasi
  2. Impelemtasi keterampilan melayani pelanggan
  3. Prosedur keamaan pada saat bekerja dengan barang dan cargo
  4. Implementasi perhitungan ditempat kerja
  5. Prosedur darurat kecelakaan
  6. Identifikasi dan pemeriksaan produk
  7. Prosedur penerimaan dan penyimpanan stok
  8. Prosedur pengiriman stok
  9. Teknik penjagaan catatan kargo container
  10. Prosedur pengambilan stok
  11. Prosedur penggeseran material secara aman dengan metode
  12. Teknik kerja ramah lingkungan
  13. Prinsip penerapan sistem mutu

SIAPA YANG HARUS MENGIKUTI PROGRAM INI?

Semua level Managemen, Supervisor, Semua Karyawan, Koordinator logistic administrasi officer,  Penanggung jawab area dan Tim inti logistic administrasi office

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Training Logistic Administratif Officer Sertifikasi BNSP yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Trainernya memberikan keterangan dan penjelasan disaat mengajar sangat baik, Trainer juga sangat baik dalam memahami masalah peserta training . Fasilitas, ruangan, makanan dan kinerja pelayanan serta lokasi pelaksanaan training sangat baik”Deasy Kurnia Mewengkang,PT Pupuk Indonesia (Persero).
  • “Kesan sangat baik dan ramah kesiapapun dan menguasai materi dan sangat peka terhadap kemampuan masalah peserta”Siti Vunna,PT Pupuk Indonesia (Persero).
  • “Training ini telah memberikan saya informasi yang bagus dan bermanfaat untuk menunjang kinerja saya menadapatkan ilmu baru terkait dengan prosedur yang di perlukan dalam dunia kerja terimakasih kerjasamanya”Firza Novaldy,PT Pupuk Indonesia (Persero).

Offline Training Anggota Tim Penyusun AMDAL Sertifikasi BNSP ( 01-03 November 2023 Di Surabaya )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Offline Training Anggota Tim Penyusun AMDAL Sertifikasi BNSP. telah selesai dilaksanakan dengan media secara langsung di surabaya pada tanggal 01-03 November 2023, Pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh Institut Teknology Sumatera. Pelatihan ini diikuti oleh 4 dengan Dosen. Pada programPada Training Dasar-Dasar AMDAL ini akan memberikan panduan dan beberapa prinsip dasar umum dari analisis dampak lingkungan (AMDAL). Dimana tujuan lainya adalah diharapkan dengan proses AMDAL dapat melindungi lingkungan melalui pertimbangan awal yang proaktif terhadap desain ramah lingkungan, berbagai pilihan dan alternatif, memberikan gambar cara menghindari dan pencegahan terhadap konsekuensi lingkungan yang merugikan dari sebuah proyek, dimana salah satunya para peserta akan mampu:

  1. Mamahami definisi dan prinsip dari AMDAL
  2. Memahami persyaratan dan intrepretasi AMDAL
  3. Mampu membuat/mengintrepretasikan AMDAL yang tepat sesuai standar/ketentuan yang berlaku.
  4. Mampu mengembangkan AMDAL yang efektif pada sebuah proyek

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training Dasar-Dasar AMDAL Merger Training Anggota Tim Penyusun AMDAL Sertifikasi BNSP : 

  1. Christio Revano Mege, M.T
  2. Amrina Mustaqim
  3. Al Barra Harahap
  4. Ferizandi Qauzar Gani
  5. Dr. Vera Khoirunisa, S.si, M
  6. Sefrani Ig Siregar
  7. Nike Dwi Grevika Drantantiyas

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir Renaldo Moontri MM. yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Overview AMDAL
  2. Content pelaporan, screening dan scope AMDAL pada sebuah proyek.
  3. Desain AMDAL
  4. Water Quality Assessment
  5. Noise Impact Assessment
  6. Environment Law
  7. Environmental Risk Assessment (Hazards & Health)
  8. Waste Management Implications
  9. Ecological Impact Assessment
  10. Cultural Heritage Impact Assessment
  11. Public Participation, Environment Monitoring, Management and Auditing
  12. Tips and trick

Program Training Dasar-Dasar Amdal (Prinsip Dasar Aplikasi dan Analisis Dampak Lingkungan) laporan Pelaksanaan  UKL-UPL dan AMDAL Para staff lingkungan, para kepala departemen lingkungan, regulator lingkungan, para pengajar ilmu lingkungan, para praktisi lingkungan dan siapa saja yang terlibat dalam aplikasi AMDAL di organisasi secara langsung maupun tidak.

Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Pelatihan Training Dasar-Dasar Amdal (Prinsip Dasar Aplikasi dan Analisis Dampak Lingkungan)  yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

In House Training Inspeksi Higiene Sanitasi Makanan Sertifikasi BNSP ( 11,12 dan 14 November 2024 Di PT Kalimantan Prima Persada )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana In House Training Hygiene dan Sanitasi (Catering, Restaurant, Cafe, Hotel dan Industri Boga) telah selesai dilaksanakan secara langsung di Kalimantan pada tanggal 11,12 dan 14 november 2024, Pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT Kalimantan Prima Persada. Pelatihan ini diikuti oleh 10 peserta yang terdiri dari GS Section Head, GS & Civil Construction Officer, Dormitory Group Leader, Cost, Insurance, & Purchasing Officer, GS & Civil Construction Officer, GS Group Leader, HCGS Officer Dan GS & Civil Construction Officer . Pada program Training Hygiene dan Sanitasi (Catering, Restaurant, Cafe, Hotel dan Industri Boga)   Berbagai macam bisnis industri makanan dan minuman seperti catering, restoran dan kafe, bakery, kue, pastry, dessert dan pattiseries, minuman olahan dan siap saji, produsen produk olahan dan siap saji, termasuk gerai siap saji. Jangankan dimasa pandemi seperti covid – 19, dalam kondisi normal pun sudah mulai berhadapan dengan tantangan wajib menyediakan makanan yang sehat dan bergizi. Sehat dapat dipenuhi dengan penangan hygiene dan sanitasi yang tepat saat mengelola produk pangan, bergizi dapat dicapai dengan memenuhi standar kesehatan bahan baku pangan yang dikeluarkan oleh kemenkes dan BPOM, Program Training Hygiene dan Sanitasi Untuk Catering, Restaurant, Cafe dan Industri Boga bermanfaaat untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada industri jasa boga terkait langkah demi langkah implementasi dan tips persiapan audit laik hygiene dari dinas kesehatan setempat. Selain itu juga, setelah menyelesaikan program ini diharapkan para peserta mampu:

  • Mampu memahami dan mengetahui kaidah serta prinsip hygiene dan sanitasi yang benar sesuai dengan standar kesehatan yang telah di tentukan di Indonesia (KEMENKES), atau pun lembaga kesehatan dunia
  • Peserta mampu mengetahui dan memahami sebab serta akibat dari bahaya tidak menerapkan hygiene dan sanitasi dalam bekerja di industry jasa boga.
  • Peserta mampu mengetahui teknik, metode, implementasi yang tepat dalam melaksanaan hygiene dan sanitasi di tempat kerja
  • Peserta mampu membuat program, mengendalikan dan melakukan perbaikan secara kompherensif dalam implementasi hygiene dan sanitasi yang benar

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti  Training Hygiene dan Sanitasi Untuk Catering, Restaurant, Cafe dan Industri Boga  :

  1. Ika Sari Lestiyaningsih
  2. Gugun Rahmatullah
  3. Herlan
  4. Indira Wigati Hapsari
  5. Muinul Mubin
  6. Dewantoro Kuncoro Wahyu Utomo
  7. Nader Usman
  8. Ariq Arsya Nanda
  9. Mari’e Athalah
  10. Satrio Dwi Radiananto

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir. Renaldo Moontri, MM yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  • Persyaratan SK No.715/MENKES/SK/V/2003 & No.1098/MENKES/SK/VII/2003 tentang Persyaratan Hygiene dan Sanitasi Jasa Boga, serta PERMENKES No.14 Tahun 2021tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Resiko Sektor Kesehatan
  • Prinsip dasar, konsep dan kaidah hygiene dan sanitasi dalam industri jasa boga
  • Teknik, metode dan aplikasi hygiene dan sanitasi dalam industri boga.
  • Perencanaan program penerapan hygiene dan sanitasi dalam industri boga
  • Penyusunan program hygiene dan sanitasi dalam industri boga
  • Teknik monitoring, audit dan evaluasi penerapan hygiene dan sanitasi dalam industri boga
  • Peningkatan efektiftas dan produktifitas kerja melalui program hygiene dan sanitasi

Program  Training Hygiene dan Sanitasi Untuk Catering, Restaurant, Cafe dan Industri Boga  ini di rekomendasikan di ikuti oleh mereka dengan latar belakang: staff ,maintenance laboratorium, teknis/mutu dan semua pihak yang bertanggung jawab terhadap validasi metode di laboratorium.

Untuk Perusahaan/Laboratoriu Training Hygiene dan Sanitasi Untuk Catering, Restaurant, Cafe dan Industri Boga yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu kami menerima request pelatihan (online/offline) dengan harga terjangkau/fleksible /negotiable, Begitu juga fasilitas pelatihan dan lokasi dapat menyesuaikan, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Penjelasan dan materi mudah di mengerti dengan metode langsung melakukan action di lapangan, metode ini efektif dengan penerapan langsung si site”Muinul Mubin, PT Kalimantan Prima Persada.
  • “Materi oke, trainer oke banget, sangat lengkap , banyak materi yang belum saya ketahui, teknik mengajar juga variatif langsung praktek dan workshop”Indira Wigati Hapsari, PT Kalimantan Prima Persada.
  • “Trainer dapat menjelaskan secara mendetail terhadap materi yang di sampaikan , mengajak pasa peserta untuk aktif dalam menyampaikan pendapat di tiap masing masing jobsite, trainer menjelaskan dengan banyak mencontohakn dan melatih inspeksi secara langsung sehingga dapat mengetahui dan memahami atas materi yang di sampaikan”Mari’e Athalah, PT Kalimantan Prima Persada.

Hybrid Training Pengelolaan Limbah B3 (PLB3) Sertifikasi BNSP (Level: Penanggung Jawab) ( 13-15 November 2023 Di Malang )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana Hybrid Training Pengolahan Limbah B3 Sertifikasi BNSP ( Level: Penanggung Jawab ) telah selesai dilaksanakan secara hybrid di Malang pada tanggal 13-15 November 2023, pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT Bion Inovasi Generasi Dan PT Sumber Adi Mulyo Tulungagung Dan PT.Petronas (PCK2L) Dan PT.Eastern Logistic. Pelatihan ini diikuti oleh 5 peserta yang terdiri dari Up Cycle Manager, Up Cycle & Develpoment Staff ,HSE Officer Dan Staf Legal. Pada program Training Pengolahan dan Penanganan Limbah B3 merger dengan PLB3 Level Operator serta Penanggung Jawab Sertifikasi BNSP ini di selain dimaksudkan untuk membantu industrialisasi dalam memenuhi persyaratan perundang-undangan yang berlaku baik dari sisi sistem pengelolaan dan kompetensi SDM diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Mengetahui dan memahami aplikasi peraturan dan perundangan yang terkait dengan pengelolaan limbah B3
  • Mampu membuat perencanaan dan pelaksanaan minimasi Limbah B3 yang tepat
  • Memahami dan dapat mengaplikasikan proses penyimpanan serta pengumpulan limbah B3 yang tepat
  • Paham dan mengetahui teknik pemantauan pengelolaan limbah B3 yang benar
  • Mengetahui cara untuk mengevaluasi pengelolaan limbah B3
  • Dapat membuat pelaporan pengelolaan limbah B3
  • Mengetahui dan dapat mengaplikasikan teknologi yang tepat dalam pengemasan limbah B3
  • Dapat membangun dan mengimplementasikan K3 dalam proses pengelolaan limbah B3

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Pelatihan Training Pengolahan dan Penanganan Limbah B3 Sertifikasi BNSP Level Penanggung Jawab :

  1. Much Udin
  2. R. Ridho Prianto
  3. Roro Sekarsari
  4. Deddy Bawono Juniartono
  5. Parulian Yulianto
  6. Edi Suprapto

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Bapak Ir Rachmat Shaleh MM yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Perundang-undangan dan regulasi Limbah B3
  2. Perizinan dan persyaratan pengelolaan limbah B3
  3. Perencanaan dan pelaksanaan minimasi Limbah B3
  4. Teknik dan Proses penyimpanan serta pengumpulan Limbah B3
  5. Proses pemantauan Limbah B3
  6. Teknik dan evaluasi pengelolaan limbah B3
  7. Mendesain dan menyusun pelaporan pengelolaan limbah B3
  8. Teknik dan evaluasi hasil analisis pengelolaan limbah B3
  9. Teknik dan sistem pengemasan limbah B3
  10. Implementasi K3 dan proses serta pengelolaan limbah B3

Program ini direkomendasikan bagi setiap individu/perwakilan korporasi yang memiliki kebutuhan untuk meningkatkan keterampilan dan membangun pengetahuan terkait proses pengolahan limbah B3 dan kompeten. Oleh karena itu program ini sangat direkomendasikan diikuti oleh mereka dengan latar belakang seperti:

  • Praktisi industri dan masyarakat umum yang memiliki scope/keahlian dalam proses pengelolaan limbah B3
  • Depertemen K3L di perusahaan untuk semua scope industri, baik dari level staff hingga manajer

Untuk Perusahaan/Laboratoriuyang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu kami menerima request pelatihan (online/offline) dengan harga terjangkau/fleksible /negotiable, Begitu juga fasilitas pelatihan dan lokasi dapat menyesuaikan, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Pelayanan yang sangat memuaskan dan sangat ramah, menurut saya semua sudah terbaik. Tolong di
    pertahankan”R. Ridho Prianto, PT Bion Inovasi Generasi.
  • “Pelatihan ini sangat bermanfaat bagi para staf perusahaan yang ingin mengembangkan ilmunya.
    Pelatihannya sangat mudah diikuti dengan suasana yang santai dan nyaman bagi para peserta
    pelatihan, penyajian materinya juga sudah bagus dan mudah dipahami. Semoga saya dapat mengikuti
    pelatihan-pelatihan lainnya juga disini. Tepat pertahankan kualitas pelatihannya semoga semakin maju
    dan berkembang”Roro Sekarsari, PT Sumber Adi Mulyo Tulungagung.

Butuh bantuan! Klik disini

Kami siap membantu anda sekarang! Tim Specialist kami siap berdiskusi via Chat WA dengan anda ketika online, Jika tim sedang melayani pelanggan lain, untuk pelayanan cepat silahkan kirim email ke: [email protected] via help desk..

Account Executive

Umu Hanifatul - Head Office

Online

Account Executive

Eva Arlinda - Head Office

Online

Account Executive

Mei Dwi - Head Office

Online

Account Executive

Andini Eryani - Head Office

Online

Umu Hanifatul - Head OfficeAccount Executive

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Eva Arlinda - Head OfficeAccount Executive

Apakah ada yang saya bisa bantu bapak/ibu? 00.00

Mei Dwi - Head OfficeCustomer Support

Apakah ada yang bisa saya bantu bapak/ibu? 00.00

Andini Eryani - Head OfficeAccount Executive

Apakah ada yang saya bisa bantu bapak/ibu? 00.00